Kabupaten Lebak Diguncang Gempa Bumi

LEBAK – Peristiwa gempa terjadi di Kabupaten Lebak, Banten. Kuatnya gempa sekitar 4.2 Magnitudo di Barat Daya Lebak dengan kedalaman 71 kilometer.

Dalam peristiwa gempa bumi ini tidak berpotensi tsunami. Warga diimbau tetap tenang.

Demikian informasi yang dikutip dari instagram BMKG Wilayah 2 @bmkgwilayah2, Sabtu (11/4/2020).

“Info Gempa Mag:4.2, 11-Apr-20 12:08:29 WIB, Lok:7.88 LS – 104.13 BT (277 km BaratDaya LEBAK-BANTEN), Kedlmn: 71 Km ::BMKG,” tulisnya.

(Red)



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Kabupaten Lebak Diguncang Gempa Bumi"

Posting Komentar