RMOLBANTEN. Pandemi COVID-19 menggugah kesadaran pemuda untuk bergerak membantu masyarakat yang membutuhkan bantuan. Dewan Pimpinan Kecamatan (DPK) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kecamatan Setu, Kota Tangsel pun terjun ke masyarakat menyalurkan bantuan beras.
"Total ada 50 paket yang diberikan DPD KNPI Tangsel, untuk disalurkan kepada masyarakat dan pekerja informal yang terdampak pandemi Covid-19 di Kecamatan Serpong," kata Ketua KNPI Kecamatan Setu, Irfan Alamsyah, Selasa, (26/5).
"Sudah tepat langkah penyaluran ini dengan melibatkan KNPI Kecamatan, koordinasinya mudah bagi temen-teman mendata warga yang membutuhkan ditiap kelurahan," tambahnya.
Beras Pemuda (BEDA) direncanakan akan disalurkan sebanyak 23 ton di wilayah Jabodetabek oleh Dewan Pimpinan Pusat (DPP) KNPI Satu Nafas Pimpinan Noer Fajriansyah.
KNPI DPK Kecamatan Setu, sambung Irfan, menyalurkan Beras Pemuda tersebut kepada para pekerja yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) di Kecamatan Setu.
"Semoga beras pemuda ini bermanfaat untuk warga yang sangat membutuhkan dan dapat meringankan beban warga dimasa-masa sulit akibat wabah corona," ujarnya.
Di lokasi tersebut, sebanyak 40 tenaga kerja di pabrik yang memproduksi diputus kontrak kerjanya akibat wabah COVID-19 yang melanda Tangsel dua bulan terakhir.
[ars]
from RMOLBanten.com https://ift.tt/2ZBYjzf
via
gqrds
Related Posts :
Jokowi Bicara Perubahan Iklim
PRESIDEN Joko Widodo saat menjadi pembicara pada World Leaders Summit on Forest and Land Use, di Scottish Event Campus, Glasgow, Skotlandia… Read More...
Libatkan Warga Lokal, Polda Banten Bongkar Jaringan Besar Narkoba Lintas Daerah
RMOLBANTEN Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Banten berhasil mengamankan tiga pelaku pengedar narkoba jenis sabu yang berada… Read More...
Hujan Disertai Angin Kencang Di Pamulang Robohkan Pohon Besar
RMOLBANTEN Pohon mangga berukuran besar tumbang di Jalan Surya Kencana, Pamulang, Tangsel setelah dihantam hujan deras disertai angin kenca… Read More...
Dengerin Yak! Wahidin Halim: Menjadi PNS Pengabdian Bukan Untuk Kaya Raya
RMOLBANTEN Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) diharapkan tumbuh menjadi pribadi yang profesional, kompeten, dan bermoral. Seorang PNS harus … Read More...
Motor Curian Ditinggal Pelaku, Bhabinkamtibmas Rawa Mekar Jaya Serahkan Ke Pemilik
RMOLBANTEN Beruntung, itu kata yang tepat untuk Sugiono pemilik sepeda motor Honda Beat yang sempat dicuri di kawasan pintu timur Pasar Mod… Read More...
0 Response to "Korban PHK Di Tangsel Dapat Bantuan Beras"
Posting Komentar